⊙Whatsapp Plus
Akan tetapi sebelum kita membahas lebih jauh mengenai Whatsapp Plus, sepertinya tidak ada salahnya bila kami menyapa Sobat pembaca terlebih dahulu. Bagaimana kabar sobat semuanya? Semoga saja sobat sehat dan selalu diliputi kebahagiaan. Baiklah daripada kelamaan, mari kita simak ulasan lengkapnya dibawah ini.
Ulasan Lengkap Whatsapp Plus
Whatsapp Plus Official merupakan salah satu aplikasi WhatsApp Mod yang hadir dengan banyak fitur menarik salah satunya yaitu fitur anti banned.
Adanya fitur yang ada di WhatsApp plus terbaru ini tentunya akan sangat menguntungkan untuk kamu sebagai user atau penggunanya.
Untuk kamu yang tertarik menggunakannya, berikut ini ulasan lengkap dari kami:
10 Fitur Unggulan dari WhatsApp Plus
1. Anti Banned
Sudah menjadi hal yang wajib untuk fitur Anti Banned ini. Sehingga kamu tak usah khawatir jika sewaktu – waktu akun Whatsapp kamu akan di blokir oleh pihak WhatsApp.
Sebab para developer sudah menyematkan fitur satu ini di dalam WhatsApp Plus terbaru yang kalian download.
2. Multiple Akun
Jika kamu ingin memiliki whatsapp lebih dari satu dalam satu ponsel, maka kalian tidak perlu lagi untuk mengintsal dual atau lebih aplikasi yang sama.
Dengan menggunakan aplikasi WhatsApp Plus terbaru, sekarang kamu bisa memakai banyak akun WhatsApp di dalam satu aplikasi saja. Menarik bukan?
3. Mengubah Theme
Fitur pertama yang akan dibahas adalah Change Theme atau merubah tema atau tampilan.
Fitur satu ini memungkinkan kalian untuk bisa mengunduh sekaligus merubah theme sesuai dengan tema yang kamu inginkan.
Tak hanya itu saja, kamu juga turut diizinkan guna melakukan kustomisasi user interface dalam Whatsapp Plus sau ini seperti mengubah ukuran lay – out layar chat, mengubah header, mengubah ukuran dan bentuk font sesuka hati.
Bahkan sekarang sudah ada ratusan tema WhatsApp Plus yang bisa kamu unduh.
4. Anti Hapus Pesan
Salah satu fitur favorit yang ada pada aplikasi WhatsApp plus official adalah adanya fitur Anti hapus pesan. Seperti dengan sebutannya, fitur satu ini bisa menampilkan pesan – pesan yang telah dihapus oleh lawan chat kamu.
Karena seperti yang kita ketahui, kita dapat menarik atau menghapus pesan yang sudah dikirim serta sering kali akan membuat kita penasaran apa isi pesan tersebut.
Nah, dengan adanya fitur satu ini, kamu bisa melihat pesan yang sudah ditarik oleh teman kamu.
5. Balas Pesan Otomatis
Untuk kamu para user WhatsApp Bisnis pasti sudah tidak asing dengan adanya fitur balas pesan otomatis.
Nah, kabar baiknya pada aplikasi WhatsApp plus satu ini juga turut menghadirkan fitur satu ini yang dapat kamu manfaatkan.
Dengan adanya fitur satu ini, kamu bisa membalas pesan yang telah masuk secara otomatis dengan menggunakan template pesan yang kamu buat sendiri.
Kamu bisa mengatur kapan fitur balas pesan otomatis ini akan diaktifkan. Sebagai contohnya: Kamu membuat pesan otomatis di jam istirahat.
6. Simpan Story Teman
Fitur berikutnya yang juga tidak kalah menarik yaitu adanya kemampuan WhatsApp Plus Official guna menyimpan story teman kamu.
Tak sama seperti pada WhatsApp original , dimana kamu perlu untuk menginstall aplikasi tambahan agar dapat menyimpan status atau story WhatsApp teman di kontak kamu.
WhatsApp Plus satu ini juga sudah menyematkan fitur satu ini di dalamnya. Sehingga kamu tidak perlu repot lagi untuk memakai aplikasi tambahan guna mendownload status.
7. Kirim File Besar
Di dalam penggunaan WhatsApp Plus satu ini, kami bisa mengirim file sampai 50 MB bahkan guna mengirim file audio dengan kapasitas mencapai 100MB.
Dengan adanya fitur satu ini, kami tidak perlu lagi untuk khawatir file foto kamu akan terkompres (ukuran akan dikecilkan) layaknya dengan menggunakan aplikasi WhatsApp original.
Kamu bisa mengirim file foto dan juga video atau audio dengan kualitas yang utuh (sesuai dengan file yang asli).
8. Status Video Durasi Panjang
Tidak beda jauh dengan adanya fitur yang ditawarkan oleh GB WhatsApp, fitur yang satu ini juga turut dihadirkan oleh para developer WhatsApp Plus Official.
FItur satu ini akan memungkinkan kamu untuk bisa membuat status video dengan adanya durasi yang lebih panjang yaitu dengan durasi hingga 7 menit.
Tentunya hal tersebut sangat berbeda dengan WhatsApp original yang hanya mampu membuat story 30 detik saja.
Fitur satu ini sangat cocok untuk kamu yang suka berbagi video dengan durasi panjang sperti music video, short movie atau yang lainnya.
Bahkan fitur satu ini juga pas apabila kamu memiliki bisnis jualan online. Disini kamu bisa membuat story review produk kamu serta mengunggahnya lewat story tanpa takut videonya akan terpotong.
9. Menyembunyikan Info Sedang Mengetik
Mungkin fitur satu ini terlihat sepele, tetapi untuk sebagian orang fitur satu ini justru sangat berguna. Dengan adanya fitur satu ini, teman kamu tidak akan tahu kapan kalian sedang mengetik pesan.
Fitur satu ini sangat cocok untuk kamu para pengguna yang memiliki kebiasaan menulis pesan yang lama dan sering edit – edit pesan sebelum pada akhirnya dikirim.
10. Fitur Lainnya
WhatsApp Plus terbaru mempunyai lebih banyak fitur menarik dibandingkan fitur yang sudah disebutkan di atas.
Seperti fitur menambahkan kontak dengan scanning barcode, kustomisasi popup pesan, melihat logs dan history pesan yang telah dihapus dan masih lagi.
Cara Install WhatsApp Plus APK di Android
1. Download WhatsApp Plus APK
Informasi | Keterangan |
---|---|
Nama Aplikasi | WhatsApp Plus |
Versi | 10.20 (Latest Version) |
Ukuran | 54.6 MB |
Android | 4.2+ |
Terakhir diupdate | Maret 2020 |
Tested | Samsung J7 Pro |
Kamu tidak bisa menemukan aplikasi WA Plus di Google Play Store karena memang tidak aplikasi ini adalah hasil modifikasi. Pertama, kamu harus download WhatsApp Plus APK terlebih dahulu di sini.
2. Backup Chat WhatsApp
Jika kamu masih menggunakan WhatsApp biasa dan ingin beralih menggunakan WhatsApp Plus Official maka sebaiknya cadangkan terlebih dahulu semua chat dan media agar bisa digunakan di WhatsApp Plus MOD APK.
Caranya yaitu dengan masuk ke aplikasi WhatsApp lalu buka halaman Settings > Chats, Setelah itu gulir kebawah lalu pilih opsi Backup Chat dan tunggu hingga proses backup selesai.
Kamu bisa membaca artikel Cara Backup dan Restore WhatsApp jika belum paham langkah-langkah diatas.
3. Aktifkan Unknown Source
Langkah selanjutnya yaitu mengubah pengaturan di smartphone agar bisa menginstal file APK dari sumber yang tidak dikenal.
Kamu dapat melakukannya dengan cara membuka halaman Settings > Security Setting, lalu aktifkan opsi Install Apps from Unknown Source.
4. Install WhatsApp Plus APK
Langkah keempat yaitu menginstall WhatsApp Plus APK yang sudah selesai terdownload.
Caranya buka File Manager lalu masuk ke folder Download dan cari file WhatsApp Plus APK.
Tap aplikasi tersebut untuk memulai instalasi, biasanya ditengah proses install akan muncul notifikasi yang membutuhkan konfirmasi dari kamu, cukup tekan Yes untuk melanjutkan instalasi.
5. Login dengan Akun WhatsApp
Setelah proses instalasi selesai, selanjutnya kamu hanya perlu membuka aplikasi tersebut lalu login dengan menggunakan akun WhatsApp.
Jangan lupa juga untuk melakukan restore backup chat dan media dari aplikasi WhatsApp resmi agar kamu tidak kehilangan history chat kamu.
Catatan
Walau sudah ada fitur tips anti banned, kami tidak bisa menjamin WhatsApp Plus kamu benar-benar aman 100%. Karena WhatsApp Official bisa kapan saja melakukan patroli pada pengguna WhatsApp MOD.
Jadi pastikan kamu sudah memahami risiko banned yang mungkin terjadi atas penggunaan aplikasi WhatsApp hasil modifikasi ini.
Kami sarankan agar kamu menggunakan nomor kedua untuk mencoba aplikasi ini, tidak menggunakan nomor utama. Karena WhatsApp Official tetap bisa melakukan banned permanen kapanpun. Demikian artikel mengenai download whatsapp plus terbaru, jika bingung kamu bisa bertanya di komentar ya.
The post Whatsapp Plus appeared first on Berakal.
Itulah tadi ulasan tentang Whatsapp Plus yang dapat kami sampaikan untuk Sobat pembaca semuanya. Tak lupa kami ucapkan banyak terima kasih karena sudah mengunjungi situs pakarapk. blogspot. com dan membaca urian diatas hingga selesai. Semoga apa yang kami sampaikan diatas dapat menambah wawasan kita semuanya, tertama untuk Anda yang memang sedang mencarinya. Ingat untuk selalu bahagia dan sampai jumpa di postingan selanjutnya. ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Comments
Post a Comment