⊙5 Bot Download Video TikTok Tanpa Watermark di Telegram
Akan tetapi sebelum kita membahas lebih jauh mengenai 5 Bot Download Video TikTok Tanpa Watermark di Telegram, sepertinya tidak ada salahnya bila kami menyapa Sobat pembaca terlebih dahulu. Bagaimana kabar sobat semuanya? Semoga saja sobat sehat dan selalu diliputi kebahagiaan. Baiklah daripada kelamaan, mari kita simak ulasan lengkapnya dibawah ini.
Ulasan Lengkap 5 Bot Download Video TikTok Tanpa Watermark di Telegram
Jika ingin download video TikTok tanpa watermark di Telegram, maka salah satu alternatif yang bisa dilakukan adalah dengan melalui bot. Bot adalah fitur yang dirancang secara khusus untuk para pengguna yang ingin melakukan pengunduhan konten di berbagai jenis aplikasi.
Cara pengunduhan ini tentunya sangat praktis dan tidak akan menyita banyak waktu. Melalui fitur bot, pengguna dapat mengunduh berbagai jenis konten video. Selain itu, video yang ingin diunduh juga tidak dibatasi durasinya. Dengan begitu, segala jenis video di TikTok bisa diunduh tanpa watermark.
Pengertian Bot Download Video TikTok
Hingga saat ini, masih banyak pengguna smartphone yang belum memahami arti dari bot download Telegram. Bot itu sendiri merupakan mesin yang mampu menanggapi pesan pengguna secara otomatis untuk keperluan tertentu.
Bot adalah singkatan dari “robot” yang juga dimaknai sebagai sistem yang melakukan kinerja secara repetitif dan otomatis. Dikarenakan sifatnya otomatis, maka tidak heran jika bot dapat bekerja lebih cepat dibanding manusia.
Bot memberikan keuntungan tersendiri karena bisa digunakan selama 24 jam. Dengan adanya fitur ini di Telegram, maka beberapa jenis platform dapat terintegrasi secara langsung, sehingga bisa meminimalisir beban kerja user.
Prinsip kerjanya seperti AI (Artificial Inteligence) yang pastinya digunakan untuk mempermudah pekerjaan manusia. Pastinya, ada banyak jenis bot yang diciptakan sesuai fungsinya masing-masing oleh para programmer.
Bahkan, bot Telegram digadang-gadang mampu berperan menjadi pengganti dari aplikasi Android yang asli. Adapun beberapa contoh bot tersebut adalah Hk TikTok, TT Save bot, TikTok Downloader, Takatak Video Downloader, dan TikTok Downloader Made in Bot.
Dengan menggunakan salah satu bot Telegram tersebut, maka kamu akan semakin mudah dalam mengunduh video Tiktok yang tidak disertai tanda air atau watermark.
Baca: Cara Membuat Bot Telegram
Via HK TikTok
Salah satu cara download TikTok no watermark yang bisa dilakukan adalah dengan memanfaatkan bot Telegram. Cara mengunduh video TikTok tanpa watermark yang pertama bisa melalui Hk tiktok untuk melakukan cara download video tiktok di Telegram.
Prosesnya cukup sederhana dan bisa dilakukan dengan praktis. Adapun langkah-langkah yang perlu dilakukan di antaranya sebagai berikut:
- Langkah pertama, buka aplikasi Telegram.
- Klik ikon Search atau Pencarian yang berada di pojok kanan atas pada laman daftar chat.
- Langkah berikutnya, ketik dan cari Hk TikTok yang ada di kolom pencarian.
- Pilih opsi tiktok Downloader, lalu tap tombol Start.
- Selanjutnya, buka aplikasi TikTok , lalu cari video yang ingin kamu unduh.
- Klik menu Share, lalu tap opsi Copy Link pada video tersebut.
- Bukalah aplikasi Telegram lagi.
- Tempelkan link video TikTok yang telah disalin tadi di kolom chat.
- Tunggulah hingga proses pengunduhan selesai, lalu tap video tersebut dan pilih menu Save to Gallery agar tersimpan di galeri HP kamu.
Baca: Cara Membuat Video Slowmo di TikTok
Via TT Save Bot
Link bot Telegram yang bisa digunakan untuk mengunduh video TikTok tanpa watermark yakni TT Save Bot. Bot yang satu ini menjadi andalan para pengguna media sosial yang ingin mengunggah ulang video TikTok tanpa disertai dengan tanda air.
Cara penggunaannya kurang lebih sama dengan Hk TikTok . Agar lebih paham, ikutilah langkah-langkah berikut.
- Langkah pertama, bukalah aplikasi TikTok , lalu cari konten video yang ingin kamu download.
- Klik opsi Share, kemudian pilih Copy Link di video tersebut.
- Pilih tombol kembali otomatis, lalu masuk ke aplikasi Telegram.
- Cari dan pilih ikon Search yang terdapat di sudut kanan atas.
- Kemudian, ketik dan carilah TT Save Bot di kolom pencarian yang tersedia.
- Pada chat bot dengan tampilan TikTok Downloader, tempelkan tautan video TikTok yang sebelumnya telah disalin tadi ke kolom chat, lalu klik Oke.
- Tunggulah sampai proses mengunduh selesai, lalu klik video dan tap opsi Save to Gallery untuk menyimpannya ke galeri HP.
Via TikTok Downloader
Cara download video TikTok tanpa watermark di Telegram yang berikutnya bisa dilakukan dengan memanfaatkan TikTok Downloader. Dengan memanfaatkan link bot TikTok Downloader, kamu dapat mengunduh video TikTok secara praktis tanpa tanda air. Tata caranya bisa disimak di bawah ini:
- Pertama, bukalah aplikasi TikTok yang ada di HP kamu.
- Carilah video yang ingin diunduh dan disimpan di galeri.
- Setelah ketemu, tap opsi Share, lalu salin tautan link di video tersebut.
- Kemudian, masuklah ke aplikasi Telegram.
- Cari ikon Search yang ada di pojok kanan atas pada halaman daftar chat.
- Ketik tiktok Downloader di kolom pencarian yang tersedia.
- Tempelkan tautan video TikTok tadi di kolom chat pada chat bot dengan TikTok Downloader.
- Kirimkan tautan tersebut dan tunggu hingga proses pengunduhan tuntas.
- Klik video, lalu tap opsi Save to Gallery agar tersimpan di galeri HP.
Baca: Cara Menghapus Video di TikTok
Via Takatak Video Downloader
Tutorial download video TikTok tanpa watermark di Telegram yang berikutnya bisa melalui MX Takatak Video Downloader. Platform ini memungkinkan kamu untuk download video TikTok tanpa perlu bersusah payah menggunakan aplikasi tambahan.
Langkah-langkah yang bisa dilakukan untuk mengunduh video melalui bot Telegram yakni sebagai berikut:
- Masuk ke aplikasi TikTok , lalu pilih video yang akan didownload.
- Pilih menu Share, kemudian pilih opsi Copy Link yang tersedia di video tersebut.
- Keluar dari aplikasi TikTok , lalu masuklah ke aplikasi Telegram.
- Pada laman percakapan, pilih menu Search yang terdapat di sudut kanan atas.
- Kemudian, tulis dan carilah MX takatak Video Downloader pada kolom pencarian.
- Langkah berikutnya, tempelkan video TikTok tadi di kolom chat pada chat bot dengan gambar MX takatak Video Downloader, lalu Send.
- Tunggu proses download yang berlangsung selama beerapa menit.
- Selanjutnya, tap video dan klik opsi Save to Gallery agar video tersebut tersimpan di galeri HP.
Baca: Cara Menghapus Akun TikTok
Via TikTok Downloader Made In Bott
TikTok Downloader Made In Bott adalah fitur lain yang bisa digunakan untuk mengunduh video TikTok tanpa watermark. Seperti fitur lainnya, Made In Bott memungkinkan kamu untuk mendownload video dengan tampilan yang jernih dan HD. Tata cara menggunakan fitur ini di antaranya sebagai berikut:
- Buka tautan bot TikTok Downloader Made In Bott di HP
- Buka aplikasi TikTok .
- Pilih opsi Share, lalu klik Copy Link.
- Masuk ke aplikasi Telegram.
- Tempelkan link video TikTok yang telah diunduh ke dalam chat bot.
- Tunggu proses download video selesai.
Usai menyimak penjelasan di atas, dapat dipahami bahwa download video TikTok tanpa watermark di Telegram bisa dilakukan dengan praktis dan tanpa ribet. Pastinya, beragam jenis video TikTok dapat ditonton secara offline ataupun direpost ke media sosial dengan lebih bersih karena tidak ada watermark.
The post 5 Bot Download Video TikTok Tanpa Watermark di Telegram appeared first on Berakal.
Itulah tadi ulasan tentang 5 Bot Download Video TikTok Tanpa Watermark di Telegram yang dapat kami sampaikan untuk Sobat pembaca semuanya. Tak lupa kami ucapkan banyak terima kasih karena sudah mengunjungi situs pakarapk. blogspot. com dan membaca urian diatas hingga selesai. Semoga apa yang kami sampaikan diatas dapat menambah wawasan kita semuanya, tertama untuk Anda yang memang sedang mencarinya. Ingat untuk selalu bahagia dan sampai jumpa di postingan selanjutnya. ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Comments
Post a Comment